Apa itu Distilasi ?proses pemisahan secara diffusi
berdasarkan volatilitas dari komponen-komponen yang ada akibat perbedaan titik didih masing-masing
komponen. proses distilasi tergantung kepada karakteristik tekanan uap suatu komponen
campuran cairan.
Kolom
distilasi adalah sarana melaksanakan operasi pemisahan komponen-komponen dari
campuran fasa cair, khususnya yang mempunyai perbedaan titik didih dan tekanan
uap yang cukup besar. Perbedaan tekanan uap tersebut akan menyebabkan fasa uap yang ada dalam kesetimbangan dengan fasa
cairnya mempunyai komposisi yang perbedaannya
cukup signifikan. Fasa uap mengandung lebih banyak komponen yang memiliki
tekanan uap rendah, sedangkan fasa cair lebih benyak menggandung komponen yang
memiliki tekanan uap tinggi.
Kolom
distilasi dapat berfungsi sebagai sarana pemisahan karena sistem perangkat sebuah kolom distilasi memiliki bagian-bagian
proses yang memiliki fungsi-fungsi:
1. menguapkan campuran fasacair (terjadi di
reboiler)
2. mempertemukan fasa cair dan fasa uap yang
berbeda komposisinya (terjadi di kolom distilasi)
3. mengondensasikan fasa uap (terjadi di
kondensor)
Kelebihan
dan Kelemahan Proses DISTILASI:
Kelebihan:
1.
Dapat
memisahkan zat dengan perbedaan titik didih yang tinggi.
2.
Produk
yang dihasilkan benar-benar murni
Kekurangan :
1.
Berlaku
hanya untuk zat dengan fase cair dan gas.
2.
Hanya
dapat memisahkan zat yang memiliki perbedaan titik didih yang besar.
3.
Biaya
penggunaan alat ini relatif mahal
0 komentar:
Posting Komentar